
Sebuah stick yang sudah dihubungkan dengan controller akan jadi senjata utama dalam permainan ini, controller tadi terhubung dengan sebuah receiver, semuanya wireless, pergerakan pukulan sampai kepada arah dan kekuatan, akan masuk melalui controller tadi untuk dilanjutkan ke visual. Cara memukul juga perlu diperhatikan, karena akan berbeda hasilnya pada permainan. Kesabaran dan konsentrasi sangat diperlukan dalam permainan ini, sedikit tidak sabar dalam memukul, bola bisa jatuh ke area bunker, yang mengakibatkan kita akan lebih sulit.
Permainan ini sangat direkomendasikan untuk menunjang acara gathering corporate, atau personal, seperti ulang tahun. Hitung - hitung sebagai killing time dan bagi - bagi hadiah melalui permainan ini. Silahkan hubungi kami di 021-7867717 atau dengan salah satu dari nomor yang tertera pada bagian atas website ini. Paket permainan Golf Virtual, sudah termasuk dengan LCD TV 32", bracket TV yang bisa dibranding dengan logo perusahaan, console box permainan, immersive tools berupa stick dan controller, serta satu orang yang akan jadi operator selama acara berlangsung.
0 komentar:
Post a Comment